Asah kemampuan menembak, Korem 081/DSJ Gelar Latbakjatri III TA. 2022
Madiun, Nenemonews - Para prajurit Komando Resot Militer (Korem) 081/DSJ mengikuti latihan menembak senjata laras panjang dan pistol, dalam rangka memelihara dan meningkatkan kemampuan khususnya menembak di lapangan Tembak Gunung…
