Disdukcapil Mesuji Percepat Layanan Adminduk ODGJ di RSJ
Mesuji, Nenemonews (Lampung) - Setelah menerima Laporan dan Koordinasi dari Camat Rawajitu Utara, Kadis Dukcapil Kabupaten Mesuji ambil langkah cepat guna membantu kekurangan Administrasi Kependudukan Pasien ODGJ Kabupaten Mesuji dari…