Tekankan Pentingnya Disiplin dan Ketaatan Hukum Prajurit, Kodim Madiun Gelar Penyuluhan Hukum
MADIUN, Nenemonews – Kodim 0803/Madiun menggelar kegiatan Penyuluhan Hukum Semester II Tahun Anggaran 2025 bagi prajurit, PNS, serta Persit Kartika Chandra Kirana di Aula Makodim 0803/Madiun, Rabu (19/11/2025). Kegiatan ini…
